Mekatronika

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang menjelaskan tentang mekatronika dan penerapannya untuk pengendalian mesin/peralatan. Cakupan matakuliah meliputi antara lain: aplikasi dasar-dasar kontrol, integrasI sensor/transducer dan sistem kendali serta aplikasi pengendalian sederhana sistem mekanik dengan komputer/prosesor mikro, teknik akuisisi data, dll. Diharapkan mahasiswa mampu memodelkan suatu sistem kontrol diskrit dan kontinyu Mahasiswa mampu mengukur dan mengevaluasi sistem kontrol tersebut dengan komponen kontrol yang sesuai dan benar, baik secara mandiri maupun dalam tim.

Detail Mata Kuliah

Program : Nasional Student Exchange Track Gasal
Mata Kuliah : Mekatronika
Dosen : Oscar Haris, M.T
SKS : 3
Hari : Jumat
Jam : 13:00 s/d 15:30 WIB

Bagikan: